Welcome To Bagus Ihsan Blos

0 My USB Only – Aplikasi biar komputer kamu gak sembarangan masuk Flashdisk oleh orang lain


Mungkin kamu kesal karena orang lain suka mencolokkan flashdisknya ke komputer atau laptop kamu tanpa sepengetahuan kamu. Kamu gak tau flashdisk mereka banyak memelihara virus aau mereka mau mengambil data penting kamu tanpa kamu keahui. Disini saya akan memberikan aplikasi bagus untuk memblok setiap flashdisk yang akan masuk ke USB port kamu.

My USB Only akan memblokir setiap flashdisk yang dicolokkan di komputer atau laptop kamu dengan password. Jadi kalau gak tau passwordnya maka komputer / laptop tidak akan bisa masuk di Windows Explorer.
Download : My USB Only (3,3 Mb)
Password Rar : leitekatze.com
Biar aplikasinya full, tutup aplikasi My USB Only dari system try, caranya klik dari menu File. Selanjutnya copy file SMSS.exe lalu paste ke folder instalan yaitu di C:\Program Files\A.C. Element MyUSBOnly
Cara pemakaiannya, setelah diinstal, lihat di system try icon, klik kanan icon My USB Only pilih general Setup. Masukkan password standarnya yaitu 0000
Ubah password sesuai dengan keinginanmu.
Pada saat mencolokkan flashdisk, kamu akan mendapatkan pemberitahuan untuk memasukkan password
Masukkan passwordnya lalu klik Allow
Hilangkan tanda check Remember my answer bila ingin setiap flashdisk yg masuk akan diminta password. Kalau kamu check, setiap flashdisk yang pernah masuk ntar tidak diminta password.
Untuk Safely Remove Hardware, klik kanan drive flashdisk kamu di Windows Explorer lalu pilih Eject. Kalau ada pertanyaan pilih Continue.
d
Kalau suka komen dibawah ya, biar saya semangat terus buat update posting :)


Mari Kita Saling Menghargai Sesama Blogger
Apabila anda merasa artikel ini bermanfaat, silahkan share dimana saja.
Dan jika berkenan mohon mencantumkan link sumbernya. Terima Kasih.
^_^

Artikel Menarik Lainnya :

Diskusi